"Sepenggal hati mungkin tak bisa bercerita, tapi sepotong cerita bisa membuat hati bicara" - Andre OPA ********* "Music is everybody’s possession. It’s only publishers who think that people own it.” - John Lennon

Senin, 17 Maret 2014

Metallica perkenalkan lagu baru “Lords of Summer” di Bogota




Setelah lima setengah tahun tidak merilis album studio, akhirnya Metallica kembali masuk studio untuk album baru yang akan dirilis musim panas mendatang.

Seperti yang sudah dijanjikan sebelumnya, Metallica benar-benar memulai debut lagu baru di Bogota, Kolumbia (16 Maret) dalam konser bertajuk 'Metallica by Request'. Lagu baru bertajuk “The Lords of Summer “ dibawakan bersama 17 lagu lain yang menjadi pilihan fans untuk ditampilkan.

Di bawah ini set list konser 'Metallica by Request' di Bogota, Kolumbia.


(Opening) The Ecstasy of Gold (Ennio Morricone song)
    1. Blackened
    2. Master of Puppets
    3. Welcome Home (Sanitarium)
    4. Fuel
    5. The Unforgiven
    6. The Lords of Summer
      (New song / World premiere)
    7. ...And Justice for All
    8. Sad but True
    9. Fade to Black
    10. Orion
    11. One
    12. For Whom the Bell Tolls
    13. Battery
    14. Nothing Else Matters
    15. Enter Sandman
    16. Encore:
    17. Creeping Death
    18. Ride the Lightning
    19. Seek & Destroy

by Facebook Comment


Create your own banner at mybannermaker.com!